Menyambut ultah yang ke 30 tahun, PT. Federal International Finance atau disebut FIFGROUP yang merupakan anak perusahaan dari PT. Astra International Tbk, menyelenggarakan roadshow FIFGROUP Grebeg 6 Kota secara serempak di Bogor, Medan, Makassar, Surabaya, Bandung & Pekanbaru…!!! Beragam kegiatan menarik telah dipersiapkan untuk memberikan pelayanan jasa & produk terbaik bagi masyarakat…!!! Adapun pameran & promo oleh 4 Brand Services dari FIFGROUP yaitu FIFASTRA dengan layanan pembiayaan motor baru, SPEKTRA dengan layanan pembiayaan perabot elektronik & perabot rumah tangga, DANASTRA dengan layanan pembiayaan multiguna, & AMITRA dengan layanan pembiayaan haji.
Lanjutkan membaca ‘Rayakan Ultah…FIFGROUP Beri Kejutan Grebeg 6 Kota…!!!’
Komentar Terbaru