Meski hanya berupa replika, tapi tak apalah setidaknya saya tahu rupa Ducati GP11 yang ditunggangi Valentino Rossi. Di stan Shell Indonesia International Motor Show 2011 selain memajang tunggangan 46, juga menampilkan crystal car yang nongol di layar televisi.
Spesifikasi
- Mesin V4 90 derajat, Desmodromic
- Volume 799 cc
- Tenaga 200 hp
- Kecepatan maksimal lebih dari 310 km/h
- Transmisi girboks tipe cassette 6 percepatan
- Karburasi injeksi electronic tidak langsung Magneti Marelli, empat throttle body dengan injektor di atas katup kupu2. Gas dioperasikan oleh EVO TCF
- Bahan bakar Shell Racing V-Power
- Pelumas Shell Advance Ultra 4
- Pengapian Magneti Marelli
- Rantai Regina Chain
- Suspensi Ohlins upside-down 48 mm & suspensi belakang dengan berbagai pengaturan
- Ban Bridgestone 16,5 inch depan belakang
- Rem depan serat karbon Brembo berukuran 320 mm, belakang stainless steel
- Berat kosong 150 kg
pertamax ahhh…
motor yang serem 😯
Mahal
titip salam ajah xixiixxi
manteb
bisa di test ride ga pak? 😀
bro Mitra,bukannya power motor motoGP 250 HP???(jgan2 q yang salah baca.hehehe)
Di stan shell tertulis 200 hp 🙂